Taufan Pawe Buka Diklatpim, Instruksikan Proyek Perubahan
SmartNewsCelebes.Com, Parepare - Walikota Parepare membuka acara Diklatpim, Tingkat IV angkatan XVII tahun 2019. Diklatpim ini atas kerjasama dengan Badan Pengembangan SDM (BPSDM)...
Kapolda Berkunjung ke Parepare, Taufan Pawe: Wujud Sinergitas Polri Dan Pemerintah
SmartNewsCelebes.Com, Parepare - Wali Kota Parepare, HM Taufan Pawe, beserta sejumlah pejabat lingkup pemerintahannya hadir dalam penerimaan kunjungan Kapolda Sulsel, Irjen Pol Hamidin di...
Sambut Kapolda Sulsel, Bupati Barru Sebut Wilayahnya Aman Kondusif
SmartNewsCelebes.Com, Barru - Bupati Barru, Ir. Suardi Saleh, menyambut kunjungan kerja Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol Drs. Hamidin.
Kunjungan kerja Kapolda dimulai di Polres...
DPRD, KONI dan DKOP Hearing Terkait Bonus Atlet
SmartNewsCelebes.Com, Parepare - Usulan Pemberian Bonus Atlit berprestasi pada Porda XVI di Kabupaten Pinrang Sulsel tahun lalu, sudah menemukan titik terang.
Solusi ini ditemukan...
SMPN 9 Parepare Gelar Gladi Bersih Bagi 251 Siswa
SmartNewsCelebes.Com, Parepare - Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 9 Parepare siap menyelenggarakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tahun 2019.
Kesiapan itu ditandai dengan pelaksanaan simulasi...
Pemkot Parepare Akan Wujudkan Impian Masyarakat Miliki Rumah Layak
SmartNewsCelebes.Com, Parepare — Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare saat ini fokus terhadap mengentaskan kemiskinan, dan mewujudkan impian masyarakatnya memiliki rumah layak huni.
Program bedah rumah merupakan...
Pemkot Parepare Peringati HKN, Ini Kata Wakil Walikota
SmartNewsCelebes.Com, Parepare — Jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare menggelar upacara peringatan Hari Kesadaran Nasional (HKN) di halaman kantor Walikota, Senin (18/3/2019).
Pada kesempatan itu, Wakil...
Inovasi Bidang Pelayanan Kesehatan Pemkot Parepare Punya Tren Positif
SmartNewsCelebes.Com, Parepare — Layanan Call Centre 112 dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Parepare telah beroperasi empat tahun, dan menunjuk tren positif dalam pelayanannya. Ini...
Pemkot Parepare Jadwalkan Gelar Musrenbang Perempuan
SmartNewsCelebes.Com, Parepare — Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare menjadwalkan bakal menggelar musrembang perempuan, sebagai upaya menyerap aspirasi kaum hawa.
Ini disampaikan Sekertaris Daerah Kota Parepare Iwan...
Pemkot Parepare Bakal Gelar Nikah Massal di Festival Lovely Ainun Habibie
SmartNewsCelebes.Com, Parepare - Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare bakal menggelar nikah massal di malam Festival Lovely Ainun Habibie, Mei 2019.
Wakil Walikota Parepare H Pangerang...
Walikota Taufan Pawe Harapkan Camat Berkontribusi Pajak
SmartNewsCelebes.Com, Parepare Wali Kota Parepare HM Taufan Pawe menyerahkan Daftar Himpunan Ketetapan Pajak (DHKP) dan Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang (SPPT-PBB) Tahun 2019 kepada empat...
Pemkot Parepare Gelar Lomba Kelurahan Tingkat Kota
SmartNewsCelebes.Com, Parepare — Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare menggelar lomba tingkat kota, yang diikuti empat kelurahan dari masing-masing kecamatan.
Ini disampaikan Sekertaris Daerah Kota Parepare....
Ini Wujud Tanggung Jawab Pemkot Parepare Terhadap Bidang Kesehatan
SmartNewsCelebes.Com, Parepare - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare menggelar rapat paripurna persetujuan bersama penetapan rancangan peraturan daerah (Ranperda) tentang...
Taufan Pawe Tekankan Ini Kepada Anak Buahnya
SmartNewsCelebes.Com, Parepare - Wali Kota Parepare HM Taufan Pawe menegaskan, dalam sistem kepemimpinannya tidak ada istilah dekat dengan atasan.
"Anak buah saya (ASN) yang menyimpang...
Pemkot Parepare Rapat Karja, Taufan Pawe: Satukan Persepsi Untuk Pembangunan
SmartNewsCelebes.Com, Parepare — Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) gelar rapat kerja tahun 2019, di Aula Disdikbud, Selasa (12/3/2019).
Dihadiri Wali...